Kategori: Prestasi Diri

  • Aktivitas untuk Mewujudkan Prestasi

    Prestasi pribadi atau kelompok dapat dicapai apabila seseorang secara individu atau kelompok dengan me-ngembangkan potensi yang ada pada diri masing-masing pribadi. Potensi diri semakin lama semakin bertambah dan meningkat hal ini sejalan dengan proses pembelajaran dan pengalaman seseorang. Potensi yang ada baru dapat berubah menjadi karya dan prestasi jika ada motivasi dalam dirinya. Motivasi pada…

  • Mengembangkan Potensi Diri untuk Berprestasi sesuai Kemampuan

    Potensi adalah daya, kekuatan, kemampuan, kesanggupan, kekuasaan, dan kemampuan yang mempunyai kemungkinan untuk dapat dikembangkan; sesuatu yang menjadi aktual. Potensi diri adalah daya, kekuatan atau kemampuan seseorang yang dimiliki yang memungkinkan dapat dikembangkan menjadi sesuatu yang aktual. Prestasi adalah hasil yang telah dicapai dari yang telah dilakukan, dikerjakan. Potensi diri dalam mewujudkan prestasi perlu dikembangkan…

  • Meningkatkan Prestasi Diri untuk Meningkatkan Keunggulan Bangsa

    Tidak ada istilah terlambat melakukan sesuatu untuk masa depan yang lebih baik atau untuk berprestasi. Kesuksesan seseorang dalam berprestasi dipengaruhi oleh berbagai aspek lahiriah dan batiniah secara seimbang. Kekayaan materi juga merupakan salah satu sarana membuat perjalanan seseorang menuju berprestasi. Kesuksesan hidup juga termasuk kesehatan pikiran dan tubuh, energi dan semangat hidup, pemenuhan hubungan, kebebasan…