-
JavaScript
JavaScript JavaScript adalah bahasa pemrograman fungsional yang berjalan pada klien dan diimplementasikan sebagai bagian dari sebuah web browser dalam rangka menyediakan antar muka halaman web yang interaktif dan dinamis (Wikipedia, n.d.). Bahasa ini adalah bahasa pemrograman untuk memberikan kemampuan tambahan terhadap bahasa HTML dengan mengijinkan pengeksekusian perintah perintah di sisi user, yang artinya di sisi…
-
Java 2 Micro Edition (J2ME)
J2ME Java 2 Micro Edition (J2ME) merupakan salah satu bagian dari teknologi Java, yang dikembangkan untuk memungkinkan aplikasi berbasis teknologi Java dapat berjalan di perangkat-perangkat mobile device yang hanya memiliki memory kecil (misal: handphone, Palm, PDA, PocketPC) dan telah ditanamkan JVM pada device tersebut. Configuration dan Profile J2ME Dalam J2ME dibagi menjadi dua bagian yang…
-
Java
Java – Object Oriented Programming Bahasa Java merupakan bahasa pemrograman berorientasi obyek yang memiliki kemampuan multiplatform, dapat dijalankan sekaligus di berbagai sistem operasi, sesuai dengan motto-nya “write once run everywhere”. Di samping itu, software berbasis Java juga dapat dijalankan di mesin apapun tanpa harus diubah kode programnya. Pada bahasa pemrograman Java yang menggunakan metode object…
-
Object Oriented Programming
Pemroraman Berorientasi Objek Pemograman berorientasi obyek merupakan sebuah metode yang digunakan untuk mendapatkan solusi masalah melalui perspektif obyek (benda, konsep, entitas). Obyek ini memiliki atribut dan metode yang digunakan bersama dengan obyek yang lainnya, sehingga dapat dijadikan solusi untuk sebuah permasalahan. Terdapat perbedaaan mendasar antara pemrograman prosedural dengan pemrograman yang berorientasi obyek, pada pemograman prosedural…
-
Pemrograman Berorientasi Objek
Java merupakan bahasa pemrograman berorientasi objek atau OOP (Object Oriented Programming). Elemen-elemen dari pemrograman objek ini diantaranya adalah encapsulation, polymorphism dan inherit. Encapsulation merupakan mekanisme pemrograman yang mengikat data dan program bersama-sama dan mengamankannya dari penyalahgunaan dan interferensi dari luar. Melalui objek, data dan kode dapat menjadi private, protected atau public bagi objek tersebut. Seperti yang diketahui kode dan data…
-
Sekilas Tentang Java
Bahasa pemrograman Java pada awalnya dikhususkan untuk aplikasi berbasis Internet, namun sekarang aplikasi-aplikasi Java sudah dapat digunakan untuk tidak hanya berbasis Web saja tetapi dari basis Desktop hingga aplikasi mobile sudah menggunakannya. Java itu portable yaitu dapat dijalankan di berbagai platform yaitu Windows, Linux, Unix, MacOS, atau SymbianOS (mobile). Kunci dari portabilitas ini adalah keluaran hasil kompilasi Java bukanlah file…