Testing Station


Testing Station

Testing station merupakan stasiun kedua dari keempat stasiun MPS. Stasiun ini menerima barang dari distribution station, kemudian mendeteksi barang tersebut untuk diketahui jenis serta ukurannya. Kemudian mengirimkan objek tersebut beserta data jenis dan ukurannya ke processing station. Testing station terdiri dari peralatan pneumatic, elektrolik dan sensor.

Testing Station Tampak Atas

Testing Station Tampak Samping

Daftar bagian-bagian dari Testing Station

Item

Description

1

Profile plate, 700 mm x 700 mm

3

Service unit

4

I/O Terminal

6b

Valve block

11

Impedance converter

12

Flexible cable duct

13

Cable duct

14

Profile rail

18

Lifting module

19

Detection module, capacitive, inductive, optical

20

Measuring module, Position sensor

28

Slide module

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *